Informasi

Saldo Minimal Dan Saldo Mengendap Atm BNI-BCA-BRI-MANDIRI ( Beserta Yg Syariah )

Untuk anda yang sedang mencari informasi saldo minimal dan mengendap bank BCA/BRI/BNI/MANDIRI + syariah ,berikut informasinya :

Saldo minimal adalah saldo yang di rekomendasikan untuk tidak di lakukan penarikan tunai dari atm, sehingga ketika di lakukan penarikan, ada kemungkinan akan terkena denda saldo minimal.

Dan saldo mengendap adalah saldo yang tidak bisa di tarik, tentu hal ini  berbeda dengan saldo minimal, jika saldo minimal masih bisa di tarik, maka saldo mengendap tidak bisa di tarik, karena kebijakan2 dan aturan yg berlaku.

Contoh Saldo Minimal  : Si A memilki saldo atm 500 rb, saldo minimal 150rb, maka anda bisa menarik tunai hingga melebihi 350 rb ,dengan catatan anda akan di kenakan denda saldo minimal ,rata2 denda nya 5ribu rupiah.

Baca Juga :  Contoh Surat Lamaran Kerja Umum ( Lengkap di sertai CV )

Contoh Saldo Mengendap  : Si A memilki saldo 250 rb di bank, saldo minimal 100rb dan saldo mengendap 50 rb, maka uang 200 ribu masih bias dI tarik ,dan tersisa 50 rb itulah saldo mengendap.

Jika sudah memahami tentang perbedaan saldo minimal dan saldo mengendap, berikut informasi saldo minimal dan mengendap untuk 4 bank nasional dan jenis tabungan  umum :

BNI   (TAPLUS   )              : Saldo Minimal 150rb dan Saldo Mengendap 15.000

BCA  ( TAHAPAN )            :  Saldo Minimal 50rb dan Mengendap 50rb

BRI    ( BRITAMA )            : Saldo Minimum dan Mengendap 50 rb

MANDIRI (Tabungan )     : Saldo Minimum Dan Mengendap Rp 100rb

 

BNI Syariah : Saldo Minimum/mengendap 20 rb ,

Baca Juga :  Daftar 25 Alamat Dokter Hewan Di Jogja Terlengkap

BRI Syariah IB : Saldo Minimum/mengendap 50rb

Mandiri Syariah : Saldo Minimum Rp 20 Ribu ,Saldo Mengendap Rp 0

BCA Syariah Tahapan IB : Saldo minimal 50rb mengendap 25 rb

 

Nah itulah Jumlah saldo minimal dan mengendap beberapa Bank Di Indonesia , karena ada banyak sekali bank di Indonesia ,sehinga 4 bank saja yang admin informasikan, untuk bank lain anda bisa mencari informasi nya diwebsite resmi bank terkait.

Catatan : Kebijakan bank bisa berubah ubah sewaktu waktu sehingga jika ada perubahan peraturan jumlah saldo minimal dan saldo mengendap bisa saja berubah. Dan jika ada informasi  yg perlu di update silahkan berikan komentar.

Semoga bermanfaat.

Tinggalkan Balasan