Teknologi

Cara Paling Mudah Update Semua Driver PC dan Laptop Secara Otomatis

Driver merupakan salah satu software pendukung untuk memaksimalkan kinerja hardware, biaaanya driver di install manual maupun secara otomatis pada saat sebuah software di jalankan. Selain itu, nyatanya driver juga penting untuk di update ( di perbaharui ) agar performa lebih maksimal.

Bebrapa masalah jika tidak update driver :

-Performa Tidak Stabil
-Beberapa Fitur Tidak Tersedia ataupun Berfungsi

Bagaiamana Cara Update Driver ???

Ada banyak cara untuk melakukan update Driver, mulai dari install manual  ataupun secara otomatis ( online & offline ), namun dari berbagai cara yang pernah di coba, paling nyaman adalah menggunakan software pihak ketiga, yaitu DRIVER BOOSTER.

Dengan software ini, anda bisa mengupdate / mendownload driver secara cepat dan mudah karena pada saat software di jalankan, software ini mampu menscan PC anda, dan menemukan driver mana yg belum ada maupun yang perlu di update.

Baca Juga :  3 Cara Mencari Gambar Tanpa Hak Cipta (Josss)

Berdasarkan pengalaman, dengan menggunakan driver ini 95% driver berhasil di update ,bahkan kita tak perlu lagi mencari satu persatu driver yang harus di update karena software inilah yang akan otomatis bekerja. Ini tentu Sangat Berebeda dengan saat menginstal driver secara manual melalui panel windows,yang disana banyak sekali menemui masalah tidak di temukannya driver terkait, sampai tidak lancarnya proses pemasangan ataupun  proses update.

Untuk update driver menggunakan Driver bosster ,begini caranya :

-Download software > Jalankan scan >  pilih yang mana yg mau dI update > Klik Update

Setelah di klik maka software akan mendownload semua driver terkait yang di perlukan ,dan tentu saja ini menggunakan koneksi internet. Jadi jangan lupa sediakan data internet yang memadai, Setelah berhasil di download maka program akan menginstalnya scara otomatis dan biasanya setelah proses update pc akan restart otomatis